Pelatihan Storytelling Multibahasa di Era Digital
Program Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia (KMMI) Dikti
Pelatihan ini merupakan Program Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia (KMMI) Dikti. Diselenggarakan oleh Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra, UPI bekerja sama dengan SEAQIL. Mahasiswa yang diperkenankan mengikuti pelatihan ini minimal semester tiga (3). Peserta akan mendapatkan pelatihan Storytelling dari narasumber dan praktisi yang berpengalaman di bidangnya. Setelah menyelesaikan pelatihan ini peserta akan mendapatkan sertifikat.