Melbourne, 15-17 Desember 2024 – Dosen dari program studi Bahasa dan Kebudayaan Korea UGM kembali mengambil peran dalam salah satu konferensi Internasional terkait Korean Studies. Kali ini Alfiana Amrin Rosyadi berpartisipasi sebagai presenter dari Indonesia dalam kegiatan “The 4th Biennial International Conference and Annual Teacher Workshop” yang diselenggarakan oleh Australian Association of Teachers of Korean (AUATK) berlangsung di Melbourne dari tanggal 15 hingga 17 Desember 2024. Acara tahunan ini menarik perhatian peneliti dan pendidik bahasa Korea dari seluruh dunia, menyediakan platform untuk berbagi pengetahuan dan praktik terbaik dalam pendidikan bahasa Korea.
headline
UGM’s Korea Language and Cultural Study Program got you a Greetings from Kyungpook National University!
KNU is looking forward to welcoming outstanding students to be a part of KNU through the exchange program. And we are processing all incoming applications for the Fall 2025 admission as follows.
Application Requirements
- Online application (link will be announced in a separate email after)
- Letter of nomination from applicant’s home university
- Official certificate of enrollment from the applicant’s home university (an apostille or notarized from the embassy of Korea is mandatory for non-OECD countries)
- Official transcripts from the applicant’s home university
- Copy of passport (face & data page, must be valid 6 months beyond the day of departure)
- Color ID photo (not an ID card but a face photo)
- Bank statement with an amount of KRW 8,000,000 (for a semester)
For Visa
Once KNU accepts students, they will receive the certificate of admission, KNU business registration, and acceptance letter in the middle of June in 2025.
Once they receive the documents, students must apply for a student visa (D-2-6 for exchange students, D-2-2 for double degree students) to Korea.
Kyung Hee University is offering the Korean Studies Global Virtual School for foreign students in order to introduce Korean studies, which has gained attention worldwide due to the popularity of Hallyu and K-Culture.
Internal Application Dates: March 12th, 2025
Program Dates: March 19th ~ June 23rd 2025
List of Lectures Program:
Kangwon National University are running the ‘KNU Summer Program’ which is operated as a two-credit seasonal class. This program is only for undergraduate students who are from partner universities interested in Korean language and culture.
<Program Overview>
■ Internal Application Deadline: 27 March 2025
(fill up the form here and send your required documents through email studikoreafib@ugm.ac.id and cc: suray@ugm.ac.id)
=&0=&■ Benefits: Issuance of university transcript with 2 university credits
Yogyakarta, 23-24 Februari 2025 – Program Studi Bahasa dan Kebudayaan Korea Universitas Gadjah Mada (UGM) bekerja sama dengan PELBAKORI (Perkumpulan Lembaga Pelatihan Bahasa Korea Di Indonesia) dalam menggelar seminar dan workshop yang bertajuk “Peran Instruktur PELBAKORI dalam mempersiapkan CPMI Korea Selatan menjadi Duta Bangsa.” Acara tersebut berlangsung di Gadjah Mada University Club (UC) Hotel UGM dan dihadiri oleh perwakilan dari Kementerian Perlindungan Pekerja Migran Indonesia, pengurus PELBAKORI, Dekan dan Wakil Dekan Fakultas Ilmu Budaya (FIB) UGM, para dosen Bahasa dan Kebudayaan Korea, serta pengajar dari LPK Bahasa Korea dari seluruh Indonesia. Tujuan utama dari acara ini adalah meningkatkan keterampilan serta pengetahuan peserta yang bersiap untuk bekerja di Korea Selatan.
FIB UGM, 22 Februari 2025 – Dies Natalis ke-79 Fakultas Ilmu Budaya Universitas Gadjah Mada (FIB UGM) yang berlangsung pada 22 Februari 2025 dimeriahkan dengan berbagai acara yang melibatkan keluarga besar FIB UGM, termasuk alumni dari berbagai program studi. Salah satu yang mencuri perhatian adalah kesempatan bagi alumni untuk menunjukkan usaha mereka melalui stand yang disediakan.
Di antara alumni yang berpartisipasi, Nining Setyaningsih, salah satu alumni dari program studi Bahasa dan Kebudayaan Korea, tampil memperkenalkan usaha miliknya yang bernama ‘uwustudio’, sebuah usaha fesyen yang ia kelola. ‘Uwustudio’ mengusung tema desain fesyen kekinian dan unik menggambarkan inovasi dalam industri kreatif, khususnya dalam desain dan produk fesyen. Pengembangan usaha kreatif ini dapat mendukung penguatan infrastruktur di sektor industri kreatif yang sejalan dengan tujuan SDGs ke-9.
The Academy of Korean Studies (AKS) is pleased to announce The 38th & 39th AKS Summer Program for International Students.
As part of their mission to cultivate young leaders who can contribute to the development of Korean studies, the academy organizes an intensive summer program for international undergraduate students in Korean studies.
This program consists of various components, including special lectures on Korea, intensive Korean language courses, field trips, excursions, and traditional cultural activities.
Program Studi Bahasa dan Kebudayaan Korea UGM kembali menorehkan prestasi dengan mengirimkan Sembilan mahasiswa dalam program pertukaran pelajar ke luar negeri selama tahun 2024. Tidak hanya Korea Selatan yang menjadi tujuan utama, kali ini Croatia juga menjadi salah satu tujuan mahasiswa. Program ini tidak hanya dapat memperluas wawasan akademis, tetapi juga dapat menjadi wadah untuk mempromosikan pertukaran budaya dan mendukung tujuan pembangunan berkelanjutan melalui kerja sama internasional. Yuk simak siapa saja yang berhasil exchange dan bagaimana sih kesan mereka tentang pertukaran pelajar ini!
Pada tanggal 4 Februari 2025, dua mahasiswa perwakilan dari program studi Bahasa dan Kebudayaan Korea Universitas Gadjah Mada (UGM) yang menunjukkan kemampuan mereka dalam kompetisi yang merayakan pendidikan dan pertukaran budaya dalam kompetisi K-Newscasting Competition yang diselenggarakan oleh Korean Culture Center Indonesia (KCCI).
Acara dimulai dengan pembukaan dan teknis lomba untuk babak final. Setelah sambutan dan pembukaan, babak final kompetisi pun dimulai. Peserta ditugaskan untuk menyajikan segmen berita dalam bahasa Korea yang sudah dibuat sebelumnya, menunjukkan kemampuan mereka dalam berbahasa dan kemampuan untuk menyampaikan informasi secara efektif.
- PELAKSANAAN UJIAN
Hari, tanggal : Minggu, 11 Mei 2025
Tempat : FIB UGM Yogyakarta
- PENGUMUMAN HASIL UJIAN
Hari, tanggal : Kamis, 26 Juni 2025
Tempat : Cek online mandiri melalui www.topik.go.kr
Pendaftaran
📅 Periode: 24-28 Februari (online)
⚠ Kuota terbatas
💰 Biaya Tes:
- TOPIK I: Rp 300.000
- TOPIK II: Rp 450.000
Alur Pendaftaran
1️⃣ Pengisian Formulir Pengambilan Kuota (Link akan di-update saat pendaftaran dibuka)
- TOPIK I: https://forms.gle/FqXwc4TKATF39yrf9
- TOPIK II: https://forms.gle/6HUNuSnmStML1Hni8
2️⃣ Konfirmasi Identitas dan Pembayaran
- Panitia akan mengkonfirmasi ketersediaan kuota. Setelah memastikan kuota tersedia, panitia akan mengirimkan rekening pembayaran dan formulir kepada peserta melalui email.
- Peserta diharapkan mengisi data-data berisi identitas diri (KTP) dan bukti bayar.
Ketentuan kartu identitas silakan cek FAQ
3️⃣ Pendaftaran Berhasil
- Panitia akan mengirim email konfirmasi pendaftaran sukses dan mengirimkan kuitansi bukti bayar.
- Kartu peserta akan dikirimkan kepada peserta melalui email pada 28 April – 2 Mei 2025 secara bertahap.
Peserta harap mencetak kartu peserta secara mandiri.
Ketentuan cetak kartu peserta silakan cek FAQ
📌 Pembatalan & Refund
- Refund hanya berlaku selama masa pendaftaran (24-28 Februari 2025, Pkl. 09.00-17.00 WIB).
- Pembatalan di luar periode tersebut tetap bisa diajukan, tetapi tanpa refund.
📌 Informasi Ujian
Panitia akan mengirim email berisi detail pelaksanaan (jam, tempat parkir, dll) H-7 sebelum ujian.